Pemanasan Global adalah kejadian meningkatnya temperatur rata-rata atmosfer, laut dan daratan Bumi. Pemanasan Global disebabkan diantaranya oleh “Greenhouse Effect” atau yang kita kenal dengan EFEK RUMAH KACA. Efek rumah kaca disebabkan karena naiknya konsentrasi gas karbondioksida (CO2) dan gas-gas lainnya di atmosfer. Kenaikan konsentrasi gas CO2 ini disebabkan oleh kenaikan pembakaran bahan bakar minyak (BBM), batu bara dan bahan bakar organik lainnya yang melampaui kemampuan tumbuhan-tumbuhan dan laut untuk mengabsorbsinya.
di samping itu juga global warming bisa di sebabkan oleh asap, gas-gas rumah. Cara Mengatasi Global Warming. Ada bermacam cara memperlambat dampak pemanasan global, cara-cara tersebut umumnya mudah dan sederhana. Tetapi kurang dilakukan secara serius oleh kebanyakan orang. Padahal pemanasan global adalah masalah yang serius. Suhu Bumi yang terus meningkat akan ber efek panjangnya musim kering atau kemarau. Mencairnya gunungan es di kutub. Naiknya permukaan air laut. Dan sulitnya mencari sumber mata air. Kalau sudah begitu siapa coba yang tanggung jawab?
Pasti manusia tidak akan bertanggung jawab dengan semua tindakan yang di lakukannya itu. mungkin orang yang melakukannya cuma satu orang akan berakibat pada semua orang, yang tidak bersalah jadi ikut kena dari dampak itu.
jadi marilah kita hindari semua faktor-faktor yang bisa merugikan diri kita ataupun orang lain. kalau saja kita tidak menghindari semua itu lapisan ozon semakin tipis yang akhirnya akan mengakibatkan sinar matahari langsung menembus kulit dan pada siang hari akan terasa panas sekali.
Entri Populer
-
Ayah,wajah mu selalu tersenyum meskipun telah mulai menua oh ayah,Tubuh mu yang dulu kekar&tegap kini telah mulai kurus dimakan usia.t...
-
ketika kita ada masalah dengan siapa pun, dengan orang tua,sahabat,pacar,dll, saya punya tips nya : jika tertimbun masalah jangan di hadapi...
-
Desa tempat kelahiran aku yaitu desa singawada yang berada di kecamatan rajagaluh kabupaten majalengka. Desa singawada berbatasan dengan b...
-
Ambil pelajaran dari masa lalu, tinggalkan sisanya. Jangan biarkan belenggu kesedihan menutup jalanmu menuju masa depan. Dalam hidup, akan ...
-
buat semuanya janganlah kita banyak mengeluh dengan keadaan ini, seharusnya kita mensyukuri z keadaan nie, jangan lah selau bersedih,, hadap...
-
“Artinya : Dari Ummu Al-Ala’, dia berkata :”Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam menjengukku tatkala aku sedang sakit, lalu beliau berka...
-
Pada setiap kehidupan di semua manusia pasti ada masalah yang menyelimuti hidupnya . Tetapi di samping itu ada juga keberkahan dalam hidupny...
-
Ada beberapa penyakit yang bisa di obati menggunakan air kelapa muda. Mau tahu apa saja manfaat kelapa untuk mengobati penyakit, berikut d...
-
Sembilan bulan lamanya Rahim dalam berada Janin muda perut bunda Pengorbanan tiada sia Akhirnya aku lahir lahir juga Dunia baru berseru...
-
Kata – kata Mutiara Smile is the shortest distance between two people. Senyum adalah jarak yang terdekat antara dua manusia . Real powe...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar